Gelar Karya P5 Tema Bhineka Tunggal Ika " Merajut Kebhinekaan Dalam Bingkai Karya " ini dilaksanakan pada hari Senin, 20 Maret 2023 di GOR SMA N 1 Sragi, kegiatan ini dimulai pukul 07.00, di buka oleh kepala sekolah Bapak Drs. Rusmono. Menampilkan Film Pendek dari kelas X